Ketika seorang pencari nafkah dalam keadaan sehat, tentu dia bisa berpenghasilan dengan baik. Aliran penghasilan lancar. Sehingga, segala kebutuhan keluarga bisa terpenuhi dengan baik.Berbeda halnya ketika Tuhan, Sang Maha Pemberi Hidup, berkehendak lain, memutus jatah hidup si pencari nafkah. Maka, tak beda dengan gambaran listrik rumah yang diputus dari pusatnya (PLN).
Ketika aliran Penghasilan masih lancar, kehidupan penuh keceriaan, impian-impian dibangun, rencana demi rencana masa depan disusun. Namun ketika musibah datang, Pencari Nafkah tiada.. Istri yang awalnya tidak bekerja, terpaksa harus meninggalkan anak-anaknya dirumah untuk bekerja menggantikannya sebagai pencari nafkah. Dan anak-anak pun jadinya seperti kehilangan kedua orang tua karena sang Ibu tak punya banyak waktu lagi untuk mereka. Genset Uang adalah sebuah perumpamaan tentang Dana Darurat yang telah dipersiapkan oleh pencari nafkah bagi keluarganya. Sebagai bentuk dana jaga-jaga, jika Tuhan berkehendak lain, aliran penghasilan tidak terhenti.Orang bilang, persiapan seperti ini merupakan salah satu bentuk cinta suami kepada istri dan anak-anaknya. Bukti kepedulian tanpa batas untuk tidak meninggalkan keluarga dalam keadaan tak menentu, apapun yang terjadi!
Hubungi Tenaga Pemasar Untuk Memahami Program PCB88 Lebih Lanjut Klik Tombol di Bawah ini!